Profil
SDN 10 Muara Telang merupakan sekolah dasar negeri yang berdiri sejak tahun 2019. SDN 10 Muara Telang beralamat di Jalur 6 Jembatan 3, Desa Sumber Mulya, Kecamatan Muara Telang Kabupaten Banyuasin, Provinsi Sumatera Selatan.
Saat ini SDN 10 Muara Telang dipimpin oleh seorang Kepala Sekolah bernama Damiri, S.Pd., M.Si.
Adapun beberapa orang yang sempat menjadi Kepala Sekolah sebelumnya antara lain Misiyem, S.Pd, Subagio, S.Pd., MM Dan Saat ini Damiri, S.Pd., M.Si.
Pendidik dan Tenaga Kependidikan SDN 10 Muara Telang saat berjumlah 9 orang, dengan 1 orang Kepala Sekolah, 7 orang Guru, 1 orang Tenaga Administrasi Sekolah (OPS/Admin Web ini) Pada Tahun Pembelajaran 2020/2021 ini jumlah siswa SDN 10 Muara Telang sebanyak 123 anak, yang terbagi dalam 6 rombongan belajar.